Cara Menghilangkan Notifikasi WhatsApp di Layar Utama Terbaru

Last Updated on November 12, 2020 by Gangsa Usada

Supaya tidak merasa terganggu dengan banyaknya notifikasi whatsapp dilayar utama maka solusinya adalah dengan cara menghilangkan notifikasi whatsapp di layar utama. Setiap kali terdapat pesan masuk pastinya akan ada notifikasi entah melaui suara ataupun hanya getaran yang biasanya menampilkan isi chat.

cara menghilangkan notifikasi whatsapp di layar utama

Hal ini sebenarnya tidak masalah selama hp dipeggang sendiri, tetapi jika sedang dipenggang orang lain maka akan terasa mengganggu. Nahh sebagian dari kamu tidak suka dengan notifikasi seperti itu karena dapat mengganggu kenyamanan.

Baca juga: Cara Video Call WhatsApp di Laptop Tanpa Emulator

Tapi kamu tidak perlu bingung dan khawatir lagi berikut panduanhp berikan tips cara menghilangkan notifikasi whatsapp di layar utama yang menampilkan preview chat dengan mudah.

Cara Menghilangkan Notifikasi WhatsApp di Layar Utama

Cara Menyembunyikan Preview Pesan WhatsApp

Notifikasi ini biasanya merupakan notifikasi pesan WhatsApp yang menampilkan sebagian atau keseluruhan isi pesan tanpa membukanya terlebih dahulu. Jadi kamu tidak perlu membuka hp cukup melihatnya dilayar utama sudah dapat mengetahui isi pesan.

Nahh kebanyaak orang tidak suka dengan notifikasi seperti ini untuk cara menghilangkan notifikasi whatsapp di layar utama adalah dengan melakukan sedikit pengaturan yang cukup mudah simak berikut ini.

  • Pertama, bukalah aplikasi pesan whatsapp terlebih dahulu
  • Jika sudah dibuka silahkan pilih ikon titik tiga yang terdapat pada bagian kanan atas
  • Lanjutkan dengan memilih opsi setelan
  • Nahh pada opsi setelah kamu pilih opsi notifikasi
  • Pada opsi notifikasi kalian pilih opsi notifikasi prioritas tinggi pilih untuk grup atau untuk perseorangan.

Untuk cara menampilkan pemberitahuan diatas layar hp jika ingin mengatifkan lagi kamu aktifkan opsi tadi.

Cara Menghilangkan Notifikasi Pesan WA dari Orang Tertentu

Cara menghilangkan notifikasi whatsapp berikutnya adalah dengan menghilangkan notifikasi tetapi hanya pada orang tertentu saja, Berikut langkah-langkahnya:

  • Pertama seperti biasa buka aplikasi whatsapp
  • Lalu kalian pilih kontak yang akan kamu sembunyikan notifikasinya.
  • Jika sudah menentukan mana yang kalian inginkan tekankontak wa tersebut selama kurang lebih 2 detik
  • Maka akan ada opsi di bagian atas, kalian pilih opsi ikon speaker lalu kalian pilih bisukan notifikasi selama yang kalian inginkan, terdapat pilihan 8 jam, satu minggu hingga satu tahun silahkan tentukan sendiri.

Langkah lain untuk cara menghilangkan notifikasi whatsapp di layar utama tetapi untuk orang tertentu saja bisa kalian ikuti dibawah ini:

  • Pertama buka aplikasi whatsapp seperti biasa
  • Pilih kontak yang akan kalian bisukan notifikasinya
  • Klik pada bagian profile
  • Lalu pilih opsi notifikasi khusus
  • Cetang pada opsi gunakan notifikasi khusus dan gulir kebawah pilih opsi gunakan notifikasi prioritas tinggi
  • Selesai.

Demikian tips cara menghilangkan notifikasi whatsapp di layar utama dengan mudah dengan menggunakan ketiga cara diatas kamu tidak lagi terganggu dengan notifikasi dilayar utama semoga bisa membantu dan bermanfaat.

Bagikan di

Leave a Comment